Apa itu Sub Domain

Subdomain adalah Domain yang masih dicacah-cacah lagi, contohnya adalah my.mikyhost.com (my bertindak sebagai subdomain, mikyhost sebagai domain dan com sebagai ekstensi domain itu sendiri) oke jadi seperti itulah pengertian dari Subdomain.

Jika kita sudah mengenal Subdomain, tentu saja ada fungsinya. Diantara fungsi subdomain itu sendiri yang paling utama adalah membuat banyak website dengan domain yang sama, namun jika dari tujuan subdomain itu sendiri biasaya digunakan untuk hal-hal berikut ini gan;

  • Untuk membuat website dengan kategori/produk tertentu
  • Untuk membuat website dalam tampilan tertentu
  • Untuk membuat website dalam cakupan area, daerah atau negara tertentu
  • Untuk membuat website dalam Bahasa tertentu
Was this answer helpful?

Artiel Terkait

Apa itu Anonymous FTP

Anonymous FTP adalah Sites FTP yang dapat diakses tanpa mesti memiliki login tertentu. Aturan...

Apa itu Apache

Pengertian Apache Apache adalah software web server yang gratis dan bersifat open source. Server...

Apa itu bandwidth?

Pengertian Bandwidth Bandwidth adalah kapasitas yang dapat digunakan pada kabel ethernet agar...

Apa itu Cloud Hosting

Cloud hosting adalah layanan hosting yang terintegrasi dengan cloud dan internet. Jika melihat...

Apa itu Cloudflare

Pengertian Cloudflare Cloudflare adalah sebuah CDN (Content Delivery Network) yang memiliki...